Mengenal Snapdragon 8 Gen 2, Chipset Mobile Tercanggih Qualcomm – Snapdragon 8 Gen 2 (atau Qualcomm Snapdragon 865) adalah sebuah chipset mobile yang dibuat oleh Qualcomm untuk digunakan pada tab dan smartphone.
Seri ini merupakan salah satu chipset mobile tercepat yang tersedia saat ini dan memiliki berbagai fitur yang membuatnya ideal untuk aplikasi yang membutuhkan kinerja tinggi seperti gaming, real-time video, dan aplikasi yang membutuhkan pemrosesan data yang cepat.
Chipset ini sudah dilengkapi dengan berbagai fitur yang membuatnya ideal untuk penggunaan di lingkungan yang membutuhkan keandalan tinggi, seperti di perusahaan maupun di pasar enterprise.
Snapdragon 8 Generasi 2
Snapdragon 865 (atau Qualcomm Snapdragon 8 Gen 2) dirilis pada tahun 2020.
Chip ini pertama kali muncul di pasaran pada awal tahun 2020 dan telah menjadi salah satu chip mobile terpopuler yang digunakan dalam ponsel pintar dan tablet saat ini.
Kepopuleran ini tentunya didapat karena chipset ini memiliki sejumlah kelebihan yang membuat orang-orang jatuh hati dengan smartphone dan tab yang sudah ditenagai chipset Snapdragon Gen 2.
Baca Juga: Samsung Vs Oppo
A. Kelebihan Snapdragon 8 Gen 2
Berikut ini adalah beberapa kelebihan Qualcomm Snapdragon 865 (atau Snapdragon 8 Gen 2):
1. Memiliki Kinerja yang Tinggi
Snapdragon 865 merupakan salah satu chip mobile tercepat yang tersedia saat ini dan cocok untuk aplikasi yang membutuhkan kinerja tinggi seperti gaming, real-time video, dan aplikasi yang membutuhkan pemrosesan data yang cepat.
Hal ini memungkinkan kalian menjalankan aplikasi berat dengan lebih stabil dan cepat, untuk digunakan secara multitasking juga akan lebih lancar tanpa takut nge-lag.
Apabila kalian terbiasa membuka beberapa aplikasi secara bergantian, maka smartphone dan tablet dengan Chipset ini merupakan pilihan terbaik untuk melakukan multitasking.
Baca Juga: Samsung vs Xiaomi
2. Sudah mendukung 5G
Snapdragon 865 dilengkapi dengan modem 5G yang memungkinkan ponsel atau tablet yang menggunakan chip ini untuk terhubung ke jaringan 5G.
Seperti yang kita ketahui bahwa Jaringan 5G sudah mulai beroperasi di Indonesia sejak 24 Mei 2021, dimana jaringan ini menawarkan kecepatan download dan upload yang lebih baik.
Dengan mulai beroperasinya 5G secara perlahan tentunya Jaringan 4G (mungkin) akan dihapus atau menjadi tidak sebaik dahulu.
Oleh karena itu kalian perlu mulai bersiap untuk memilki gadget yang sudah mendukung Jaringan 5G.
3. Lebih Hemat Baterai
Snapdragon 865 memiliki teknologi yang membuatnya efisien dalam hal penggunaan daya, sehingga ponsel atau tablet yang menggunakan chip ini memiliki waktu standby yang lebih lama.
Karena konsumsi daya yang lebih efisien menjadikan ponsel dan tablet yang sudah menggunakan Snapdragon 865 menjadi lebih hemat.
Perlu diketahui bahwa boros atau tidaknya baterai bukan hanya berpatokan pada besar kecilnya kapasitas baterai pada smartphone kalian, tapi juga dari Chipset yang kalian gunakan.
Semakin efisien daya yang digunakan maka semakin awet juga baterai kalian.
4. Sudah Memiliki Fitur AI yang Canggih
Snapdragon 865 dilengkapi dengan teknologi AI yang canggih yang memungkinkan ponsel atau tablet yang menggunakan chip ini untuk melakukan berbagai tugas yang menggunakan kecerdasan buatan, seperti mengenali suara dan wajah, dan memprediksi kebutuhan pengguna.
Salah satu contoh yang paling mudah adalah Lockscreen yang menggunakan mode Face Unlock, dimana kalian sudah tidak perlu memasukkan sandi atau menggambar pola untuk membuka kunci layar.
Cukup menghadapkan smartphone kalian ke wajah agar mendeteksi wajah kalian yang sudah terkalibrasi lalu lockscreen akan terbuka .
Dengan menggunakan Snapdragon 865 menjadikan Fitur AI seperti ini dapat berjalan lebih cepat.
5. Kompatibilitas dengan Berbagai Perangkat
Snapdragon 865 memiliki dukungan untuk berbagai perangkat seperti kamera, layar, dan sensor yang memungkinkan ponsel atau tablet yang menggunakan chipset ini untuk memiliki fitur yang lebih canggih
Beberapa smartphone yang sudah menggunakan chipset ini sudah mendapat fitur stabilizer kamera yang lebih baik.
Kabarnya Kamera Smartphone yang sudah menggunakan Chipset Snapdragon 8 Gen 2 dapat mendeteksi garis Horizontal sehingga walau smartphone bergoyang saat sedang merekam, hasil gambar akan tetap stabil alias tidak mengalami shaking.
B. Spesifikasi Snapdragon 8 Gen 2
- Model = SM8550-AB
- Fabrikasi = 4nm
- CPU = ARMv9-A Kryo CPU, Octa-core: 1x 3.2 GHz – Cortex-X3, 4x 2.8 GHz – Cortex-A715, 3x 2 GHz – Cortex-A510 L2 cache: 1 MB L3 cache: 8 MB
- GPU = Adreno 740, Vulkan 1.3, OpenCL 2.0, DirectX 12, Snapdragon Elite Gaming, Real-time Hardware-Accelerated Ray Tracing
- NPU = Qualcomm Hexagon Processor, Qualcomm Sensing Hub, Snapdragon Sight, Quad Computational HDR Video Capture
- Dukungan Memori = RAM: LPDDR5X, 4.200 MHz, 4×16 bit, maksimum RAM 24 GB Storage: UFS 3.1, UFS 4.0
- Dukungan Layar = 4K (3.840 x 2.160 piksel) refresh rate 60 Hz QHD Plus (3.200 x 1.800 piksel) refresh rate 144 Hz HDR10+, HDR10, HDR Vivid, warna 10-bit, gamut warna Rec2020
- Dukungan Kamera = Qualcomm Spectra ISP 1x 200 MP, 1x 108 MP (MFNR, ZSL, 30 fps), 2x 64+36 MP (MFNR, ZSL, 30 fps), 36 MP+36 MP+36 MP (MFNR, ZSL, 30 fps)
- Perekaman Video = 8K 30 fps, atau 4K 120 fps
- Dukungan Audio = Snapdragon Sound Technology with Spatial Audio, Ultra-low Latency Bluetooth Streaming Codec: AAC, AIFF, CAF, MP3, MP4, WAV
- Dukungan Video = 8K Video Playback @ 60 FPS, HDR Vivid, HDR Playback Codec support for HDR10+, HDR10, HLG and Dolby Vision Codec: H.264, H.265, AV1, VP8, VP9
- Dukungan Modem = Snapdragon X70, 5G Dual-SIM Dual-Active (DSDA), 5G AI Processor, 5G PowerSave 4G: LTE Cat.24 5G: Sub-6 GHz dan mmWave Download: 10 Gbps Upload: 3,5 Gbps
- Dukungan Konektivitas = Qualcomm FastConnect 7800 WiFi 7, Bluetooth 5.3, GPS, BeiDou, Galileo, GLONASS, NavIC, QZSS, NFC, USB-C 3.1
C. Daftar Smartphone dengan Snapdagon 8 Gen 2
Berikut ini daftar Smartphone yang sudah menggunakan Snapdragon 8 Gen 2 :
- Samsung Galaxy S21
- Samsung Galaxy S21+
- Samsung Galaxy S21 Ultra
- Samsung Galaxy Z Fold 2
- Samsung Galaxy Z Flip
- OnePlus 8
- OnePlus 8 Pro
- LG Velvet
- Google Pixel 5
- Moto G 5G Plus
Harga smartphone tersebut saat ini masih berkisar mulai dari 5 Jutaan untuk kondisi Second atau bekas pemakaian, sementara untuk Unit Baru masih diatas 10 Jutaaan.
Jika kalian benar-benar ingin merasakan smartphone atau tablet yang sudah menggunakan Snapdragon 8 Gen 2 maka kalian harus menyiapkan budget antara 5 sampai 10 Jutaan.
Namun, jika hanya ingin merasakan Jaringan 5G kalian sudah bisa mendapatkan smartphone di kisaran harga 3jutaan sampai 5 Jutaan dari Xiaomi, Poco atau Infinix.
Sementara itu, salah satu seri smartphone pengguna Snapdragon 8 Gen 2 yang cukup populer di Indonesia pad akhir tahun 2022 adalah IQOO 11 by Vivo dengan harga 10 Jutaan untuk unit baru, kepopuleran ini terbukti dengan banyaknya YouTuber yang mereview smartphone ini.
Kesimpulan
Tidak dapat dipungkiri bahwa Snapdragon 8 Gen 2 memiliki banyak perbaikan dari segi fitur dibanding degan seri-seri sebelumnya, ataupun dibandingkan saingannya yaitu Mediatek.
Salah satu fitur yang menonjol dan perlu dipertimbangkan adalah segi efesien dalam konsumsi daya, konektivias 5G, serta fitur AI yang memang sudah mulai banyak digunakan dalam berbagai kebutuhan.
Terlebih lagi untuk kalian yang membutuhkan gadget handal untuk kebutuhan multitasking.
Bagaimana? apakah kalian menyukai artikel ini?,jika kalian ingin mendapatkan update seputar smartphone seperti artikel ini dapat mengunjungi www.dirga.id
Blog yang membahas seputar Smarpthone, Internet, Windows dan topik seputar teknologi lainnya.